Sebenarnya tidak ada niatan untuk buat postingan super singkat ini, karena yang jelas postingan ini dibawah 300 kata, yang menurut SEO kurang baik (hahaha…SEO minded). Tetapi postingan ini Saya buat karena, mungkin saja ada yang membutuhkan buat cek E-KTP apakah E-KTP Kamu sudah terekam dalam database Dispendukcapil atau belum.

Karena ketika Saya mencoba cek E-KTP saya via Dukcapil Kemendagri, websitenya error tidak bisa untuk akses. Bayangkan…website pemerintahan pusat utk cek NIK saja tidak bisa… #– kalau bayangin, please jangan lama-lama, ntar malah ga baca postingan ini 🙂 –#

Jadi kali ini, bagi Kamu yang ber-KTP Surabaya, bisa dicek di sini.

Buat kalian di luar Kota Surabaya, sharing dong di kolom komentar untuk website disdukcapil/dispendukcapil yang bisa untuk cek E-KTP online, dan tentunya yang benar-benar bisa muncul hasilnya. Terima kasih..

Semoga bermanfaat.